Sudah hampir satu bulan sejak Avengers: Endgame rilis dan tayang di bioskop-bioskop di Indonesia. Sudah hampir satu bulan juga para pahlawan terbaik bumi itu berhasil mengalahkan musuh terbesar sejauh ini dari Marvel Cinematic Universe, Thanos. Nah, sudah berapa kali Anda menonton sekuel dari Infinity War ini? Saya cukup yakin, banyak yang menyaksikan pertarungan ini lebih dari satu kali di bioskop.
Setelah lewat beberapa waktu berlalu sejak penayangan film ini rilis, akhirnya pelarangan untuk menyebarkan video-video terkait Endgame sudah tidak diberlakukan lagi. Hal ini tentu saja menjadi hal yang menyenangkan sendiri bagi orang-orang yang memiliki konten-konten menarik selama proses syuting film. Tidak terkecuali para pemain filmnya itu sendiri, salah satunya adalah Chris Evans yang berperan sebagai Steve Rogers atau Captain America.
Melalui akun Twitternya ia membagikan beberapa video dan foto yang ia dokumentasikan sendiri. Sepertinya ia terlihat bersenang-senang, ya? Berikut beberapa video yang kemudian membuat para fansnya menjadi ikut antusias. Bagi Anda yang belum menyaksikan filmnya, lebih baik segera!
There’s so much to love in this little clip:
— Chris Evans (@ChrisEvans) May 12, 2019
-Danai dancing
-Tessa laughing
-Mark having no clue what’s happening
-Renner being Renner
-Rudd being Rudd pic.twitter.com/T8b6V1Xsp9
Learning a section of the fight minutes before shooting it. Sam and Daniel Hargrave are LEGENDS. Stuntmen and women are the unsung heroes of the marvel world. https://t.co/mu5jgYyEbh pic.twitter.com/Nfx8UiZw4k
— Chris Evans (@ChrisEvans) May 17, 2019
Part 1 pic.twitter.com/bpm8hVI3UL
— Chris Evans (@ChrisEvans) May 8, 2019
Part 2 pic.twitter.com/Vm5FNMvncr
— Chris Evans (@ChrisEvans) May 8, 2019
Last one for today pic.twitter.com/VL8cvo0VYz
— Chris Evans (@ChrisEvans) May 6, 2019
Video ban lifted! I guess I’m not the only one who broke the rules on this day of filming.
— Chris Evans (@ChrisEvans) May 6, 2019
(My camera work is annoyingly shaky) pic.twitter.com/D0f0e2PnXo
Sepertinya terlihat seru ya melihat aktivitas para pemain Avengers: Endgame di belakang layar. Bagaimana menurut Anda?